Pages

Monday, 11 March 2013

Cara Menghapus Widget yang Tidak Bisa di Hapus di Blogger

Saya akan share tentang Cara Menghapus Widget yang Tidak Bisa di Hapus. Widget yang tidak bisa di hapus ini karena blog yang sering ganti-ganti template. Bagi kalian yang mengalami Widget yang Tidak Bisa di Hapus ini saya share tutorial langkah-langkah dibawah ini:

1. Login account blogger > masuk tab Rancangan > Edit HTML dan centang Expand Template Widget
2. Cari Kode dibawah ini (untuk memudahkan pencarian gunakan Ctrl+F):

<;....id='pagelist' locked='true' title='pagelist' type='LinkList'/>;

3. Setelah ketemu ubah value locked='true' menjadi locked='false' , Klik Save Template.
4. Selanjutnya masuk ke Elemen Halaman atau Page Element, kemudian cari Widget Pagelist, klik Edit dan klik Hapus.

Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.....





Cara Menghapus Widget yang Tidak Bisa di Hapus di Blogger, Menghapus Widget yang Tidak Bisa di Hapus di Blogger, Widget yang Tidak Bisa di Hapus di Blogger, How to Delete Widgets Can not Delete on Blogger, Can not Delete Widgets on Delete on Blogger, Widgets Can not Delete Blogger

No comments:

Post a Comment